Struktur dan Kebahasaan Teks Laporan Percobaan

3.2

Menelaah struktur dan kebahasaan dari teks laporan percobaan yang didengar atau dibaca (percobaan sederhana untuk mendeteksi zat berbahaya pada makanan, adanya vitamin pada makanan, dll)


~09BI02

Indikator Kompetensi Dasar 3.2 Kelas 9

3.2.1 Mampu menjelaskan struktur teks laporan percobaan

3.2.2 Mampu menjelaskan ciri-ciri kebahasaan teks laporan percobaan